CASE REPORT: PENERAPAN KOMPRES ALOE VERA DALAM MENURUNKAN SUHU TUBUH ANAK DENGAN DEMAM DI RUANG ANAK RSUD SLEMAN

ALFONSA, RATRY WIRRATNA SARI (2025) CASE REPORT: PENERAPAN KOMPRES ALOE VERA DALAM MENURUNKAN SUHU TUBUH ANAK DENGAN DEMAM DI RUANG ANAK RSUD SLEMAN. Tugas Akhir thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA HUSADA.

[thumbnail of KIAN Alfonsa Ratry PN241035.pdf] Text
KIAN Alfonsa Ratry PN241035.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Pendahuluan:
Hipertermi merupakan respon normal yang dialami oleh tubuh terhadap adanya infeksi. Hipertermi anak pada umumnya disebabkan oleh virus, paparan panas yang berlebih, kekurangan cairan atau dehidrasi, kemudian terjadi alergi atau gangguan pada sistem imun. Penanganan demam dapat dilakukan dengan cara terapi non farmakologi salah satunya tindakan pemberian kompres aloevera. Kompres aloe vera pemberian intervensi yang dilakukan untuk menurunkan suhu tubuh pada anak melalui proses konduksi biasanya dilakukan pada anak yang mengalami suhu tubuh diatas normal dengan pendinginan eksternal.

Tujuan penelitian
untuk menganalisis intervensi pengaruh pemberian kompres aloe vera terhadap penurunan suhu tubuh pada anak hipertermi.

Metode Penelitian penulisan
menggunakan kualitatif deskriptif yaitu dengan metode atau pendekatan studi kasus.

Hasil:
Terdapat perubahan penurunan suhu tubuh yang signifikan setelah diberikan kompres aloe vera pada anak demam di Ruang Anak RSUD Sleman.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir )
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Email
ALFONSA, RATRY WIRRATNA SARI
PN. 241035
UNSPECIFIED
Contributors:
Contribution
Thesis Advisor
NIDN/NIDK
Email
Thesis advisor
Yuli, Ernawati
0522088002
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Ayatul, Qudsiyah
UNSPECIFIED
UNSPECIFIED
Corporate Creators: RSUD SLEMAN
Uncontrolled Keywords: anak demam, kompres aloe vera
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 616 Penyakit
Thesis Strata: Sarjana (S1)
Divisions: PROFESI NERS
Depositing User: Unnamed user with email lib.wirahusada@gmail.com
Date Deposited: 13 Oct 2025 03:38
Last Modified: 13 Oct 2025 03:38
URI: http://repository.stikeswirahusada.ac.id/id/eprint/735

Actions (login required)

View Item
View Item