Febelina, Way (2023) GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN KEPALA KELUARGA TENTANG PENYAKIT DIABETES MELITUS DI PADUKUHAN BANGUNREJO KELURAHAN TRIDADI SLEMAN YOGYAKARTA. Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA HUSADA.
File 1. KP.19.01.352_COVER_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Download (533kB)
FILE 2.KP.19.01.352_BAB II_BAB III_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Download (299kB)
File 4. KP.19.01.352_Febelina Way_Naskah Publikasi.pdf - Published Version
Download (429kB)
Abstract
Latar belakang: Diabetes melitus (DM) merupakan penyakit kronis yang terjadi saat pakreas tidak menghasilkan cukup insulin atau bila tubuh tidak dapat secara efektif menggunakan insulin yang di hasilkan. Berdasarkan Kejadian Diabetes Melitus yang terjadi di Indonesia yang terdiagnosis oleh dokter menunjukan peningkatkan prevalensi di tingkat nasional dari 1.5% pada tahun 2013, menjadi 2% pada tahun 2018.
Tujuan penelitian: Untuk mengetahui gambaran tingkat pengetahuan kepala keluarga terhadap penyaki Diabetes Melitus Di Padukuhan Bangunrejo Keluraha Tridadi Sleman Yogyakarta
Metode Penelitian: Jenis penelitian yang digunakana dalam penelitian ini adalah deskriptif kuntitatif dengan desain CrossSectional, pengambilan sampel adalah total sampling, jumlah populasi sebanyak 50 dan jumlah pengambilan sampelnya sebanyak 50 kepala keluarga. Instrument yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner tingkat pengetahuan kepala keluarga tentang penyakit diabetes melitus.
Hasil: Tingkat pengetahuan kepala keluarga tentang diabetes melitus pada kepala keluarga di Padukuhan Bangunrejo Kelurahan Tridadi Sleman Yogyakarta sebagian besar memiliki kategori baik sebanyak 40 responden (80,0%)
Kesimpulan: Tingkat pengetahuan kepala keluarga tentang penyakit diabetes melitus di Padukuhan Bangunrejo Kelurahan Tridadi Sleman Yogayakarta didapatkan hasil yaitu sebagian besar kepala keluarga memiliki pengetahuan yang baik.
Item Type: | Thesis (Skripsi ) |
---|---|
Creators: | Creators NIM/NIDN Email Febelina, Way KP.19.01.352 UNSPECIFIED |
Contributors: | Contribution Thesis Advisor NIDN/NIDK Email Thesis advisor Fransiska, Tatto Dua Lembang 0918088502 UNSPECIFIED Thesis advisor Sunaryo, Sunaryo 0526016502 UNSPECIFIED |
Corporate Creators: | PADUKUHAN BANGUNREJO KELURAHAN TRIDADI SLEMAN YOGYAKARTA |
Uncontrolled Keywords: | Tingkat Pengetahuan kepala keluarga dan Diabetes melitus |
Subjects: | 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 616 Penyakit |
Thesis Strata: | Sarjana (S1) |
Divisions: | KEPERAWATAN (S1) |
Depositing User: | Unnamed user with email lib.wirahusada@gmail.com |
Date Deposited: | 31 Oct 2024 06:45 |
Last Modified: | 31 Oct 2024 06:45 |
URI: | http://repository.stikeswirahusada.ac.id/id/eprint/526 |