HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN KEMANDIRIAN AKTIVITAS DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN SEHARI-HARI PADA LANSIA DI DUSUN KARANGLO SLEMAN YOGYAKARTA

JUSANDRI, WAWO (2021) HUBUNGAN TINGKAT KECEMASAN DENGAN KEMANDIRIAN AKTIVITAS DALAM PEMENUHAN KEBUTUHAN SEHARI-HARI PADA LANSIA DI DUSUN KARANGLO SLEMAN YOGYAKARTA. Skripsi thesis, STIKES WIRA HUSADA.

[thumbnail of FILE 1_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
FILE 1_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (699kB) | Preview
[thumbnail of FILE 2_BAB II_BAB III_BAB IV.pdf] Text
FILE 2_BAB II_BAB III_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (581kB)
[thumbnail of NASKAH PUBLIKASI.pdf]
Preview
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf - Published Version

Download (542kB) | Preview

Abstract

Latar belakang: Meningkatnya angka harapan hidup pada lansia akan berdampak pada peningkatan populasi lansia, yang juga akan berpotensi menimbulkan permasalahan pada lansia itu sendiri, seperti masalah ekonomi, budaya serta kesehatan fisik dan jiwa. Permasalahan yang muncul pada lansia akan menimbulkan kecemasan yang jika berlebihan akan mempengaruhi kemandirian lansia dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat kecemasan dengan kemandirian aktivitas dalam pemenuhan kebutuhan sehari-hari pada lansia di dusun karanglo sleman yogyakarta

Metode: Penelitin ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif analitik dengan desain cross sectional. Populasi dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 52 responden. Penelitian ini akan dilakukan di Dusun Karanglo Desa Purwomartani Sleman Yogyakarta. Teknik sampling yang digunakan adalah total sampling. Analisa data yang digunakan adalah uji statistik spearman rank untuk mengetahui hubungan antara 2 variabel.

Hasil: Berdasar hasil penelitian sebagian besar lansia mengalami tingkat kecemasan ringan sebesar 32,7%, kecemasan sedang 67,3%, sedangkan kemandirian aktivitasnya sebesar 50%, mampu melakukan aktivitas sehari-hari secara mandiri dan sisanya tergantung terhadap orang lain sebesar 50%.

Kesimpulan: Hasil uji Spearman Rank menunjukan nilai signifikansi sebesar nilai p>0,05 ( p = 0,145> 0,05 ) sehinggah tidak ada hubungan antara tingkat kecemasan dengan kemandirian aktivitas dalam pemenuhan kebutuhan sehari-hari pada lansia di dusun karanglo sleman Yogyakarta.

Item Type: Thesis (Skripsi )
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Email
JUSANDRI, WAWO
KP.17.01.211
UNSPECIFIED
Contributors:
Contribution
Thesis Advisor
NIDN/NIDK
Email
Thesis advisor
Patria, Asda
0527038201
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Ignatius, Djuniarto
0526066201
UNSPECIFIED
Corporate Creators: DUSUN KARANGLO SLEMAN YOGYAKARTA
Uncontrolled Keywords: Lansia, Kecemasan, Kemandirian Aktivitas Sehari-hari
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 640 Manajemen rumah dan keluarga > 640 Manajemen rumah dan keluarga
Thesis Strata: Sarjana (S1)
Divisions: KEPERAWATAN (S1)
Depositing User: Unnamed user with email lib.wirahusada@gmail.com
Date Deposited: 28 Aug 2023 03:58
Last Modified: 28 Aug 2023 03:58
URI: http://repository.stikeswirahusada.ac.id/id/eprint/339

Actions (login required)

View Item
View Item