PERBEDAAN KUALITAS HIDUP LANSIA YANG TINGGAL DI KELUARGA DAN LANSIA DI PANTI LANJUT USIA

NOVLAN, NOVLAN (2023) PERBEDAAN KUALITAS HIDUP LANSIA YANG TINGGAL DI KELUARGA DAN LANSIA DI PANTI LANJUT USIA. Skripsi thesis, SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN WIRA HUSADA.

[thumbnail of KP.1901381_BAB II_BAB III_BAB IV.pdf] Text
KP.1901381_BAB II_BAB III_BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (401kB)
[thumbnail of KP1901381_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
KP1901381_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (521kB)
[thumbnail of KP.1901381_NOVLAN_Naskah Publikasi.pdf] Text
KP.1901381_NOVLAN_Naskah Publikasi.pdf - Published Version

Download (315kB)

Abstract

Latar belakang: Lanjut usia merupakan seseorang yang sudah memasuki usia lebih dari 60 Tahun. Pada seseorang yang lanjut usia mengalami suatu perubahan baik secara fisik, mental maupun sosial. Salah satu parameter tingginya kualitas hidup lansia adalah kesejahteraan, dimana lansia merasakan hidup yang berarti. Kualitas hidup memiliki 4 domain diantaranya fisik, kesehatan psikologis, hubungan sosial dan lingkungan.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan kualitas hidup lansia yang tinggal dikeluarga dan lansia dipanti lanjut usia.

Metode penelitian: Metode penelitian ini menggunakan deskriptif komparatif dengan desain cross sectional. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 66 responden sampel diambil dengan menggunakan cara purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah WHOQOL- BREF. Analisis data menggunakan mann Whitney U test.

Hasil: Terdapat perbedaan kualitas hidup lansia secara umum antara lansia dikeluarga dan lansia diPSLU dengan p value 0.001 (α>0,05). Berdasarkan domain aspek fisik tidak terdapat perbedaan. Pada aspek psikologi, sosial dan lingkungan terdapat perbedaan antara lansia di keluarga dan lansia diPSLU.

Kesimpulan: Dari hasil penelitian ini menunjukkan terdapat perbedaan kualitas hidup lansia yang tinggal di keluarga dan lansia dipanti lanjut usia.

Item Type: Thesis (Skripsi )
Creators:
Creators
NIM/NIDN
Email
NOVLAN, NOVLAN
KP19.01.38.1
UNSPECIFIED
Contributors:
Contribution
Thesis Advisor
NIDN/NIDK
Email
Thesis advisor
Patria, Asda
0527038201
UNSPECIFIED
Thesis advisor
Nur, Anisah
0511088003
UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kualitas Hidup, lansia dikeluarga, lansia dipanti lanjut usia
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 618 Ginekologi, obstetri, pediatri, geriatri
Thesis Strata: Sarjana (S1)
Divisions: KEPERAWATAN (S1)
Depositing User: Unnamed user with email lib.wirahusada@gmail.com
Date Deposited: 18 Nov 2024 05:27
Last Modified: 18 Nov 2024 05:27
URI: http://repository.stikeswirahusada.ac.id/id/eprint/532

Actions (login required)

View Item
View Item